Ketua DPR RI Puan Maharani mengunggah momen pertemuan dan berbincang dengan Menko Marves Luhut B Pandjaitan. Seraya berkelakar, Puan menyebut dirinya dan Luhut bersemangat membicarakan pemilu. Momen pertemuan itu diunggah Puan dalam akun Instagram resminya, @puanmaharaniri, seperti dilihat, Senin (25/9/2023). Puan terlihat sedang duduk berdua dengan Luhut yang dipisahkan mejaContinue Reading

Anies ajak berjuang bersama Usai melakukan jalan kaki di Makassar, Anies mengatakan saat ini biaya pendidikan, kesehatan, dan pangan di Indonesia masih mahal. Dia menyampaikan ingin mewujudkan Indonesia lebih adil dan makmur. “Sejauh mata memandang itu banyak masyarakat Makassar. Kita ingin Indonesia adil, kita ingin Indonesia makmur,” kata Anies usaiContinue Reading

Bursa bakal calon wakil presiden (bacawapres) pendamping Ganjar Pranowo semakin seru. Apalagi setelah Ridwan Kamil (RK) terlempar dari “persaingan”. RK tersingkir karena posisi Partai Golkar yang berada di Koalisi Indonesia Maju (KIM) dan partai tersebut tidak mempersiapkan RK sebagai cawapres. Beberapa elite PDIP menyampaikan ada dua nama yang dipertimbangkan menjadiContinue Reading

Pernikahan Dini merupakan serial Indonesia terbaru yang diadaptasi dari film berjudul sama rilisan 1987. Cerita Pernikahan Dini juga telah diadaptasi ke berbagai versi, termasuk sinetron era 2000-an.   Kisah legendaris itu kemudian digarap menjadi serial yang dibintangi Megan Domani. Sementara itu, Benni Setiawan didapuk sebagai sutradara Pernikahan Dini versi serial tersebut.Continue Reading

Oh Jung-se blak-blakan ketika ditanya mengenai perannya sebagai Kang Ho-se, bintang papan atas yang kariernya telah mencapai puncaknya. Menurutnya, hal itu merupakan sebuah keberanian dari sutradara Kim Jee-woon kepadanya. Ia mengaku selama ini lebih suka memilih peran yang mungkin kurang diminati aktor lain. Oh Jung-se menilai situasi tersebut membuatnya bisa mencobaContinue Reading

Kabid Humas Polda Jawa Tengah Satake Bayu Setianto mengatakan kebakaran tersebut terjadi di sebuah gudang tiner. “Gudang tiner kondesat PT Puma indo persada,” kata Bayu kepada CNNIndonesia.com, Sabtu (23/9). Bayu mengatakan petugas mengerahkan tiga mobil pemadam dan satu kendaraan taktis untuk mengatasi kebakaran yang terjadi selama sekitar dua jam. “KebakaranContinue Reading

Artis FTV Wa Ode Kartika Sari atau Kartika Waode diperiksa KPK sebagai saksi terkait kasus suap penanganan perkara di Mahkamah Agung (MA). Lalu, apa yang digali penyidik dari pemeriksaan Kartika? Kartika diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Sekretaris MA nonaktif Hasbi Hasan. Dia didalami terkait urusan aset Hasbi, termasuk dugaan kepemilikanContinue Reading

Satgas Pengendalian Pencemaran Udara (PPU) Pemprov DKI Jakarta melaporkan jumlah gedung atau bangunan tinggi yang memasang alat water mist generator (pembuat embun) kian bertambah. Saat ini, total ada 79 bangunan tinggi milik swasta telah memasang alat water mist generator di atap gedungnya. “Gedung swasta yang sudah terpasang water mist tercatatContinue Reading

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan ke Istana Negara di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur. Dalam kunjungannya itu Jokowi memfokuskan peninjauannya pada bagian halaman Istana Negara, bahkan Jokowi sempat ikut melakukan penanaman pohon di Istana Negara IKN. Jokowi bilang pembangunan IKN akan sesuai dengan jadwal. Khususnya, target penggunaanContinue Reading

Ekspor Tiongkok atas dua mineral langka yang penting untuk pembuatan semikonduktor turun menjadi nol pada bulan Agustus, sebulan setelah Beijing memberlakukan pembatasan penjualan ke luar negeri, dengan alasan keamanan nasional. Tiongkok memproduksi sekitar 80% galium dunia dan sekitar 60% germanium, menurut Critical Raw Materials Alliance, namun Tiongkok tidak menjual unsurContinue Reading