Manchester City Capai Kesepakatan Lisan dengan Wolves untuk Matheus Nunes
2023-08-30
Manchester City dan Wolverhampton Wanderers telah mencapai kesepakatan lisan mengenai transfer gelandang asal Portugal, Matheus Nunes. Menurut media Inggris pada Rabu, 30 Agustus 2023, kedua klub diketahui telah mencapai kesepakatan awal mengenai biaya transfer sebesar 47 juta pound atau Rp 908,5 miliar untuk pemain berusia 25 tahun itu dan pembicaraanContinue Reading