Militer Israel memberikan waktu enam jam bagi warga Palestina untuk mengevakuasi diri ke wilayah selatan, melalui jalan-jalan tertentu di Gaza pada Sabtu (14/10). Dilansir CNN, Pasukan Pertahanan Israel (Israel Defense Forces/IDF) mengumumkan akan mengizinkan warga Gaza untuk pindah ke selatan lewat jalan tertentu di Gaza, dari jam 10 pagi sampaiContinue Reading

Arab Saudi memutuskan untuk menghentikan sementara pembicaraan kemungkinan normalisasi hubungan diplomatik dengan Israel. Keputusan ini diumumkan di tengah perang yang masih berkecamuk antara Israel dengan kelompok militan Palestina Hamas. “Arab Saudi memutuskan untuk menghentikan sementara diskusi mengenai kemungkinan normalisasi dan telah memberi tahu para pejabat Amerika Serikat,” kata seorang sumberContinue Reading

Relawan pendukung Presiden Jokowi, Projo mendeklarasikan dukungan kepada Menteri Pertahanan Prabowo Subianto untuk menjadi bakal calon presiden Pilpres 2024. Ketua Umum Projo Budi Arie Setiadi mengatakan keputusan itu diambil setelah Projo menggelar konferensi daerah di berbagai daerah. “Projo sepakat untuk mendukung Pak Prabowo Subianto pada Pilpres 2024,” kata Budi diContinue Reading

Kisah Nabi Daud atau David tercatat dalam agama-agama samawi, baik Islam, Kristen, dan Yahudi. Salah satu yang paling tersohor adalah pertempurannya dengan Raja Goliath atau Jalut. Arekolog pun menemukan bukti kerajaannya. Daud yang ketika itu masih remaja berhasil memenangi pertempuran melawan Jalut hanya dengan bermodalkan ketapel. Beberapa tahun kemudian, DaudContinue Reading

Salah satu pendiri toko ritel internasional Duty Free Shoppers, Charles Feeney meninggal dunia pada Senin, (9/10/2023) di San Francisco pada usia 92 tahun. Berita ini disampaikan langsung oleh Atlantic Philanthropies yang merupakan sebuah organisasi amal yang ia dirikan tempat di mana dia menghabiskan seluruh kekayaannya untuk kepentingan kemanusiaan. Di akhir-akhirContinue Reading

Sebagai negara demokrasi, RI memiliki batas waktu kepemimpinan bagi para pejabat negara. Adapun masa jabatan Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin akan segera berakhir tahun depan. Dirinya resmi menduduki kursi orang nomor dua RI setelah menemani Presiden Joko Widodo(Jokowi) dalam pemilihan umum presiden (pilpres) 2019 lalu. Sebagai Wapres, Ma’ruf AminContinue Reading

Hokky Caraka mengaku tidak puas dengan debutnya di Timnas Indonesia senior. Mengapa begitu? Hokky Caraka menjalani debutnya bersama Timnas Indonesia senior saat laga melawan Brunei Darussalam dalam leg pertama babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (12/10/2023). DalamContinue Reading

Satu kaki Timnas Indonesia telah berada di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Namun, tim berjulukan Skuad Garuda itu tetap bernafsu mengalahkan Timnas Brunei Darussalam. Timnas Indonesia akan menantang tuan rumah Brunei Darussalam dalam leg kedua putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Hassanal Bolkiah NationalContinue Reading