Spesifikasi Mobil Maung Garuda Prabowo Buatan Pindad

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto menjadi presiden pertama dalam Indonesia yang menggunakan kendaraan dinas warna serba putih. Prabowo memilih menggunakan mobil Maung Garuda sebagai kendaraan dinasnya pasca dilantik sebagai presiden pada Minggu, 20 Oktober lalu.  Rupanya, mobil Maung Garuda dengan tipe MV3 Garuda Limousine berwarna putih ini merupakan kendaraan dinas kepresidenanContinue Reading

Profil 4 Ajudan Prabowo yang Kerap Jadi Sorotan, Paling Terkenal Mayor Teddy

Jakarta – Ajudan presiden terpilih Prabowo Subianto , Mayor Teddy, akhir-akhir ini sedang menjadi sorotan. Perwira TNI itu turut sibuk membantu Prabowo memanggil lalu menyambut para calon menteri dan juga delegasi menteri ke Kertanegara, Jakarta, pada Senin-Selasa, 14-15 Oktober 2024. Salah satu kandidat menteri yang dihubungi lewat perantara Mayor Teddy adalahContinue Reading

Presiden terpilih RI, Prabowo Subianto menghadiri pertemuan dengan Presiden International Olympic Committee (IOC), Thomas Bach. Itu demi mempererat hubungan Indonesia dengan komunitas olahraga internasional. Pertemuan tersebut berlangsung di Hotel Du Collectionneur, Paris, sekitar pukul 14:00 waktu setempat, Sabtu, (27/7) seperti dalam keterangan yang diterima detikSport. Pertemuan ini menjadi momen pentingContinue Reading

Dini hari Sabtu 27 Juli 2024 merupakan pembukaan Olimpiade Paris 2024 yang disaksikan banyak pasang mata termasuk Menteri Pertahanan yang juga Presiden Terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto. Prabowo turut menyaksikan langsung acara pembukaan Olimpiade Paris 2024 yang digelar di Sungai Seine, Paris pukul 19.30 waktu setempat atau pukul 00.30 WIB. PrabowoContinue Reading

JOKERBOLA– Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka untuk pertama kalinya sejak KPU menetapkan hasil Pemilu 2024. Pertemuan berlangsung di kawasan Jakarta Selatan dalam buka puasa bersama sekaligus syukuran ulang tahun putra Prabowo, Didit Hadi Prasetyo, Jumat (22/3/2024) sore.   Dalam foto yang tersebar di kalanganContinue Reading

JOKERBOLA– Komisi Pemilihan Umum RI mengesahkan perolehan suara pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka yang unggul di Maluku berdasarkan rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilu 2024 tingkat nasional, di Jakarta, Selasa. Anggota KPU RI Mochammad Afifuddin mengatakan jumlah penggunaan surat suara pemilu presidenContinue Reading

JOKERBOLA– Komisi Pemilihan Umum mengesahkan perolehan suara pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul di Jawa Barat berdasarkan rapat pleno rekapitulasi hasil perolehan suara nasional Pemilu 2024 di Kantor KPU RI, Jakarta, Selasa.   Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy’ari mengatakan jumlah penggunaan suratContinue Reading

JOKERBOLA– Tim Kampanye Nasional atau TKN Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menyiapkan beberapa tempat untuk nonton bareng hitung cepat Pilpres 2024. Salah satu lokasi nonton bareng hasil hitung cepat ini mereka menggelarnya di Istora, Senayan, Jakarta, Rabu sore (14/2/2024). Pemilihan Istora Senayan ini diyakini pihak TKN Prabowo-Gibran menjadi lokasi terbaik mengingatContinue Reading

JOKERBOLA– Tim Pemenangan Paslon Capres Cawapres Ganjar-Mahfud, di Kota Pasuruan, Jawa Timur, menemukan adanya surat suara Pilpres yang sudah tercoblos pada paslon nomor urut 2, Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka. Kertas surat suara Pilpres yang sudah tercoblos pada paslon nomor urut 2, ditemukan di TPS 10, Kelurahan Mandaran Rejo,Continue Reading

JOKERBOLA– Calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengingatkan pemimpin tak boleh punya sikap ‘isuk tempe, sore dele’ atau pagi tempe, sore kedelai yang berarti beda antara omongan dan sikap. Hal ini disampaikannya menanggapi pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tak akan berkampanye yang kemudian disoroti banyak pihak. Sebab, tak jarangContinue Reading