Arkeolog di Polandia menemukan sebuah pedang Langsax langka sepanjang 80 cm berasal dari abad ke-8. Senjata kuno ini ditemukan di Taman Lanskap Wdecki, Wojewodztwo Kujawsko-Pomorskie. Arkeolog Mateusz Sosnowski yang berpartisipasi dalam penelitian Taman Lanskap Wdecki menyebut pedang ini “temuan lepas”. Temuan lepas merupakan benda temuan yang tidak memiliki keterkaitan denganContinue Reading