Kementerian Luar Negeri RI memastikan tidak ada warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban dalam banjir besar yang melanda Libya timur pada Senin (11/9). Direktur Perlindungan WNI Kemlu, Judha Nugraha, mengatakan Kedutaan Besar RI (KBRI) di Tripoli terus memantau perkembangan di lapangan dan telah mengimbau WNI agar waspada dan memantauContinue Reading

Libya menjadi sorotan usai banjir bandang menerjang sejumlah wilayah itu dan menyebabkan sekitar 2.000 orang tewas. Bencana ini bermula saat Badai Daniel dan hujan deras melanda wilayah timur Libya pada pekan lalu. Kombinasi itu menyebabkan banjir. Menurut media lokal Libya, Almostkbal TV, menampilkan hujan lebat menyapu kendaraan-kendaraan di jalanan dan memutusContinue Reading

Water mist spraying lewat pesawat diklaim efektif mengurangi polusi udara di Jakarta dalam beberapa hari terakhir. Benarkah demikian? Abdul Muhari, Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), mengatakan water mist yang merupakan bagian dari Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) itu dilakukan dengan menggunakan dua pesawat Cesna.Continue Reading

Pencarian kata “Virus Corona,” “Covid,” dan pertanyaan terkait pandemi lainnya diblokir oleh aplikasi milik Meta, Threads. Pemblokiran pencarian terkait virus corona pada layanannya ini dilakukan ketika Amerika Serikat berurusan dengan peningkatan rawat inap dalam kasus Covid-19 baru-baru ini, menurut data Pusat Pencegahan dan Kontrol Penyakit AS (CDC). Mulanya, kabar soalContinue Reading